Ringkasan Buku 7 Habits of Highly Effective People (7 Kebiasaan Manusia Efektif)

Ringkasan Buku 7 Habits of Highly Effective People (7 Kebiasaan Manusia Efektif) 2

Video ini menjelaskan ringkasan buku 7 Habits of Highly Effective People karangan Stephen Covey.

Dalam video ini saya akan mengulas dengan ringkas isi buku 7 Habits of Highly Effective People.

Buku ini adalah salah satu buku referensi terbaik pengembangan diri (personal development) yang disusun berdasarkan riset literatur selama 100 tahun terakhir.

Buku ini menjelaskan 7 kebiasaan yang harus dikuasai untuk menjadi pribadi yang efektif, yaitu:

1. Be proactive
Jadilah orang yang proaktif. Menjadi orang proaktif berarti bertindak dengan cara selalu memikirkan, mempertimbangkan dan kemudian memilih sikap yang akan diambil sebelum memberikan respon terhadap suatu situasi atau kejadian.

2. Begin with the end in mind
Mulailah segala sesuatu dari hasil akhirnya. Orang yang efektif selalu memikirkan tujuan akhir dari semua aktivitas yang dia lakukan. Orang efektif memiliki misi dan tujuan Hidup.

3. First things first
Dahulukan yang utama. Covey mengajarkan empat kuadran aktivitas. Kuadran mana yang mendominasi hidup Anda? Orang yang efektif mengatur waktu dan aktivitas mereka dengan berfokus pada kuadran 2, yaitu kuadran aktivitas Penting dan Tidak Mendesak.

4. Think win-win
Berpikirlah menang-menang, bukan menang-kalah. Orang efektif memahami 4 situasi interaksi dengan orang lain dan selalu berupaya untuk berpikir Menang-Menang dengan orang lain.

5. Seek first to understand than to be understood
Pahami orang lain dulu, baru mereka memahami Anda. Banyak orang yang kesulitan berkomunikasi dengan baik kepada orang lain. Orang efektif akan menerapkan kebiasaan berusaha memahami orang lain terlebih dahulu.

6. Synergize
Lakukan sinergi dengan orang lain. Sinergi membuat hasil kerja berlipat ganda. Orang efektif menguasai cara-cara untuk mencapai sinergi dengan orang lain.

7. Sharpen the saw
Asahlah gergaji agar senantiasa tajam dan berfungsi dengan baik. Dengan mengasah aspek fisik, mental dan spiritual secara berkala, orang efektif dapat terus berkontribusi.

Itulah 7 kebiasaan paling efektif yang harus dikembangkan bila seseorang ingin mencapai keberhasilan.

Link summary buku 7 Habits Of Highly Effective People: https://www.templatepresentasi.com/produk/menjadi-manusia-efektif-dan-produktif/

Jangan lupa like, share, comment dan subscribe channel ini untuk mendapatkan video berkualitas secara rutin.

Subscribe channel Presenta dengan klik link berikut:

https://www.youtube.com/c/PresentaEdu…

Download gratis buku “Essential Skills for New Manager” di sini:

https://presenta.co.id/buku/essential…

Presenta adalah lembaga training dan pelatihan terdepan untuk Presentasi, Komunikasi Bisnis dan Manajerial/Leadership.

Didukung instruktur handal dan tim training yang tangguh, Presenta Edu siap membantu perusahaan Anda untuk menghadirkan training terbaik.

Silakan download proposal in house training Presenta Edu di sini:

https://presenta.co.id/download-propo…

Hubungi tim Presenta untuk konsultasi in house training:

Putri
Marketing Manager

0811 1880 84
(021) 4016 1717

#RingkasanBuku
#7HabitsOfHoghlyEffectivePeople
#7KebiasaanManusiaEfektif

source



1 thought on “Ringkasan Buku 7 Habits of Highly Effective People (7 Kebiasaan Manusia Efektif)”

  1. Pingback: TRAINING ONLINE 8 HABITS OF HIGHLY EFFECTIVE PEOPLE

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Scroll to Top